Turnamen Lancang Cup, Tim Sepak Bola PNN Sampai di 8 Besar
NUNUKAN, PNN- Tim Sepak Bola Politeknik Negeri Nunukan (PNN) pada Selasa sore, 13 September 2022 harus puas terhenti di babak 8 besar setelah tim PNN kalah 2-0 dari Pilar FC. Berdasarkan pantauan, Pilar FC mampu mencetak dua gol ke gawang tim PNN pada babak kedua, di laga 8 besar tersebut. Perjalanan PNN di Turnamen Lancang …
Turnamen Lancang Cup, Tim Sepak Bola PNN Sampai di 8 Besar Selengkapnya »